Detail Cantuman


No image available for this title

Karya Tulis Ilmiah

METODE DAN MEDIA EDUKASI ANAK DALAM UPAYA MENJAGA KESEHATAN GIGI DAN MULUT (LITERATURE REVIEW)



Proporsi masalah kesehatan gigi dan mulut pada anak usia sekolah masih cukup tinggi. Masalah kesehatan gigi dan mulut dapat dicegah diantaranya dengan perawatan oleh diri sendiri. Pemberian edukasi menggunakan metode dan media yang efektif diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan dan kemandirian anak dalam menjaga kesehatan gigi dan mulut. Tujuan penelitian untuk mengetahui metode dan media edukasi anak dalam upaya menjaga kesehatan gigi dan mulut.. Metode penelitian menggunakan jenis penelitian literatur review dan seleksi literatur menggunakan metode Preferred Reporting Items for Systematic Reviews and Meta-analyses (PRISMA), diperoleh 13 artikel penelitian tentang metode dan media edukasi anak dalam upaya menjaga kesehatan gigi dan mulut. Hasil review menunjukkan metode dan media edukasi yang efektif digunakan adalah ceramah, storytelling, aplikasi inovatif gigi sehat, 5 days gosgi, MOLEGI, animasi dan EDS, komik kesehatan gigi, booklet dan flip chart serta busy book dan model. Metode dan media yang kurang efektif atau tidak terdapat peningkatan yang signifikan pada pengetahuan siswa yaitu demostrasi, panggung boneka dan poster. Kesimpulan metode dan media edukasi anak yang akan digunakan selain disesuaikan dengan usia dan kemampuan anak juga harus mempertimbangkan kondisi lain seperti tenaga penyuluh, fasilitas, jangkauan penyampaian pesan, waktu dan dana.


Ketersediaan

KTI0021015 2021 KTIPerpustakaan Akademi Kesehatan Gigi (AKG) PuskesadTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
15 2021 KTI
Penerbit AKG Puskesad : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
51 hlm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
15 2021
Fakultas
Kesehatan Gigi
Program Studi
DIII Kesehatan Gigi
Tipe Pembawa
Publish
Edisi
-
Subyek
NIM
18001

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


search

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subyek



Advanced Search

Masukan judul koleksi

  • SEARCHING...

Masukan pengarang koleksi

  • SEARCHING...

Masukan subjek koleksi

Masukan ISBN/ISSN koleksi

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this