Detail Cantuman


No image available for this title

Karya Tulis Ilmiah

GAMBARAN KETERAMPILAN MENGGOSOK GIGI TERHADAP ORAL HYGIENE MAHASISWA AKADEMI KESEHATAN GIGI PUSKESAD TINGKAT I 2022/2023



Latar Belakang: Penduduk Indonesia yang bermasalah dengan kesehatan gigi dan mulut mencapai 66,5%. Kebersihan gigi dapat diukur dengan pengukuran indeks Personal Hygiene Performance (PHP). Namun, belum banyak individu yang mengetahui tentang indeks PHP. Hal tersebut dikarenakan kurangnya pengetahuan dan edukasi yang diberikan oleh orang-orang yang ahli di bidang terkait. Selain itu, dipengaruhi juga oleh perilaku menggosok gigi. (Puspitasari et al., 2018) Tujuan Penelitian: Mengetahui gambaran keterampilan menggosok gigi terhadap oral hygiene mahasiswa Akademi Kesehatan Gigi Puskesad. Metode Penelitian: Penelitian ini dilakukan dengan deskriptif kuantitatif dengan menggunakan lembar pemeriksaan skor PHP. Sampel dalam penilitian ini diambil dengan menggunakan teknik total sampling sebanyak 32 mahasiswa tingkat I Akademi Kesehatan Gigi Puskesad. Hasil Penelitian: Uji statistik menunjukkan bahwa terdapat perbedaan antara skor PHP sebelum dan setelah diberikan edukasi, dimana nilai P-Value sebesar 0,000, yang berarti variabel tersebut lebih kecil dari 0,05, lalu kemudian dapat dikatakan jika Ha diterima. Kesimpulan: Adanya pengaruh edukasi terhadap peningkatan keterampilan menggosok gigi dan penurunan skor PHP.


Ketersediaan

KTI0000808 2023 KTIPerpustakaan Akademi Kesehatan Gigi (AKG) PuskesadTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
08 2023 KTI
Penerbit AKG Puskesad : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
68 hlm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
08 2023
Fakultas
Kesehatan Gigi
Program Studi
DIII Kesehatan Gigi
Tipe Pembawa
Publish
Edisi
-
Subyek
NIM
20011

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


search

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subyek



Advanced Search

Masukan judul koleksi

  • SEARCHING...

Masukan pengarang koleksi

  • SEARCHING...

Masukan subjek koleksi

Masukan ISBN/ISSN koleksi

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this