Detail Cantuman


No image available for this title

Karya Tulis Ilmiah

GAMBARAN KESIGAPAN DAN KEANDALAN TERAPIS GIGI DAN MULUT PADA TAHAP PENGKAJIAN DI KLINIK GIGI WILAYAH JAKARTA SELATAN TAHUN 2022



Pelayanan kesehatan yang baik pada masyarakat harus semakin meningkat di setiap tahun. Upaya untuk memfasilitasi permintaan pasien akan kualitas pelayanan yang baik adalah dengan menjaga kualitas pelayanan, sehingga harus dilakukan upaya berkesinambungan untuk mengidentifikasi kelemahannya. Kualitas layanan diukur sebagai perbedaan antara persepsi dan harapan yang dikenal sebagai kesenjangan, kesigapan dan keandalan merupakan indikator dalam memberikan pelayanan yang dibutuhkan. Tujuan penelitian mengetahui gambaran kesigapan dan keandalan terapis gigi dan mulut pada tahap pengkajian di klinik gigi wilayah Jakarta Selatan. Metode Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan populasi sample 30 terapis gigi. Penentuan sampel dengan cara accidental Sampling dengan jumlah sampel 30 orang terapis gigi yang bekerja di klinik gigi wilayah Jakarta Selatan. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner lembar observasi pengetahuan dengan 10 pertanyaan. Hasil penelitian menunjukkan terapis gigi yang mempunyai kriteria sigap sebanyak 19 responden (60%) dan terapis gigi sebanyak 23 responden (77%). Kesimpulan bahwa sebagian terapis gigi sudah mempunyai pengetahuan yang baik tentang bagaimana upaya pelayanan Kesehatan kepada masyarakat yang baik. Sedangkan untuk terapis gigi yang masih kurang memahami. semoga lebih mendapatkan pelatihan dan pengetahuan agar didapatkan terapis gigi dan mulut yang lebih berkualitas dan dapat lebih berguna bagi masyarakat.


Ketersediaan

KTI0014565 2022 KTIPerpustakaan Akademi Kesehatan Gigi (AKG) PuskesadTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
65 2022 KTI
Penerbit AKG Puskesad : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
36 hlm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
65 2022
Fakultas
Kesehatan Gigi
Program Studi
DIII Kesehatan Gigi
Tipe Pembawa
Publish
Edisi
-
Subyek
NIM
22114

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


search

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subyek



Advanced Search

Masukan judul koleksi

  • SEARCHING...

Masukan pengarang koleksi

  • SEARCHING...

Masukan subjek koleksi

Masukan ISBN/ISSN koleksi

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this