Detail Cantuman


No image available for this title

Karya Tulis Ilmiah

GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN ORANG TUA TERHADAP ANGKA KEJADIAN KARIES GIGI PADA SISWA SDN SINGAJAYA 04 JONGGOL JAWA BARAT TAHUN 2019



Karies gigi adalah penyakit gigi dan mulut yang banyak diderita masyarakat Indonesia. Penyebab karies pada siswa antara lain dari makanan, kebersihan gigi dan mulut dan perilaku orang tua terutama karena kurangnya pengetahuan orang tua mengenai kesehatan gigi dan mulut yang benar. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan gambaran pengetahuan orang tua terhadap angka kejadian karies gigi pada siswa dengan mengunakan lembaran kuisioner dan didukung dengan lembar pemeriksaan karies gigi pada siswa. Desain penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan teknik pengambilan sampel quota sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian orang tua murid telah memiliki pengetahuan terhadap angka kejadian karies gigi pada siswa. Dari 65 orang tua, 17 orang (26%) memiliki pengetahuan baik sedangkan 48 orang tua (74%) memiliki pengetahuan buruk. Karies gigi siswa SDN Singajaya 04 mayoritas terkena karies gigi. Peneliti menyarankan agar orang tua murid dapat menerapkan pengetahuan mengenai karies gigi pada siswa dalam kehidupan sehari-hari dan mendisiplinkan anak untuk selalu menjaga kesehatan gigi dan mulut agar dapat terhindar dari karies gigi.


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
617.67 Gam A
Penerbit AKG Puskesad : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
42 hlm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
617.67
Fakultas
Kesehatan Gigi
Program Studi
DIII Kesehatan Gigi
Tipe Pembawa
Publish
Edisi
-
Subyek
-
NIM
16002

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


search

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subyek



Advanced Search

Masukan judul koleksi

  • SEARCHING...

Masukan pengarang koleksi

  • SEARCHING...

Masukan subjek koleksi

Masukan ISBN/ISSN koleksi

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this