Detail Cantuman


No image available for this title

Karya Tulis Ilmiah

STUDI LITERATUR BAHAN POLES ALAMI SETELAH TINDAKAN SCALING



Scaling merupakan tindakan perawatan untuk menghilangkan plak, kalkulus dan stain pada permukaan mahkota dan akar gigi agar permukaan gigi menjadi halus, licin dan mengkilat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penggunaan bahan poles alami setelah tindakan scaling. Penelitian ini menggunakan metode studi literatur. Studi literatur adalah serangkaian kegiatan yang berkenan dengan metode pengumpulan data pustaka, membaca dan mencatat, serta mengelolah bahan penelitian. Hasil penelitian ini menujukan bahwa macam-macam bahan alami cangkang kerang, daun sereh, cangkang kerang darah, cangkang kepiting, dan abu gosok, efektif digunakan sebagai bahan poles setelah tindakan scaling.


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
617.63 Stu R
Penerbit AKG Puskesad : Jakarta.,
Deskripsi Fisik
32 hlm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
617.63
Fakultas
Kesehatan Gigi
Program Studi
DIII Kesehatan Gigi
Tipe Pembawa
Publish
Edisi
-
Subyek
NIM
17030

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas


search

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subyek



Advanced Search

Masukan judul koleksi

  • SEARCHING...

Masukan pengarang koleksi

  • SEARCHING...

Masukan subjek koleksi

Masukan ISBN/ISSN koleksi

Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this